More Than Words - Bab 637 Kakak yang Tidak Akan Mabuk (1)

"Mabuk?" Mendengar dua kata ini, Selena ingin membalas, jika kakakku bisa mabuk, maka induk babi pun bisa memanjat pohon!

Tapi baru ucapan itu hampir keluar dari bibirnya, ia pun menelannya lagi.

Orang lain tidak memahami kakaknya, tapi ia memahaminya, kakaknya yang tidak akan mabuk dengan ribuan gelas bir ternyata mabuk juga, membuktikan ada sesuatu, sedangkan Yasmine dan kakaknya jelas-jelas memiliki cerita, hanya saja keduanya tidak mau mengaku, juga tidak mau memberitahunya......

Dipikir-pikir, kata-kata yang tadinya ingin diucapkan Selena pun digantinya: "Kakakku mabuk, mungkin tidak menemukan pintu rumahnya, Nona simpanan, aku masih ada sedikit urusan di sini, tidak akan ke sana, kamu bantulah aku mengantarkannya ke rumahnya, alamat rumahnya, aku>

Setelah menutup telepon dengan Selena, dengan cepat Yasmine pun menerima alamat lengkap dari Selena, diikuti kata "terima kasih".

Dengan cepat Yasmine mengirimkan stiker yang mengatakan "tidak apa-apa", lalu dengan sekuat tenaga memasukan Fredic ke dalam mobil, berdasarkan GPS, ia pun sekali lagi menginjak gas mobilnya.

Setibanya di rumah Fredic, Yasmine pun menariknya keluar dari mobil, lalu dengan sekuat tenaga mendorongnya masuk lift, lagi-lagi dengan sekuat tenaga menyeretnya sampai di depan pintu rumahnya, memegang tangannya, mencoba menempelkan sidik jari, menunggu hingga pintu rumah terbuka, Yasmine sekali lagi dengan sekuat tenaga, meletakkannya di dalam kamar, lalu setelah meletakkannya di atas kasur, ia merenggangkan tangannya, berbalik dan siap-siap pergi.

Alhasil belum ia keluar dari kamar, terdengar suara "bruk" dari balik tubuhnya, Yasmine terkejut, ia berbalik dan menengok, hanya terlihat Fredic yang sudah terguling ke atas lantai.

Yasmine memandangi Fredic yang terbaring di lantai dan berpikir sejenak, akhirnya ia merasa jika sudah mengantarnya pulang, tidak apa jika ia merawatnya sedikit, maka ia berbalik, memegang lengan Fredic, dan dengan sekuat tenaga menariknya ke atas, meletakkannya lagi di atas ranjang.

Yasmine terengah, baru bersiap pergi, Fredic berbalik, lagi-lagi sampai di pinggir ranjang, melihat ia hampir terjatuh lagi dari ranjang, buru-buru Yasmine menghampirinya, mengulurkan tangan dan mendorongnya, siapa yang tahu ia bukan saja hanya tidak mendorongnya lagi ke atas ranjang, malahan seluruh tubuhnya ditindih oleh Fredic di atas lantai.

Yasmine ingin mendorongnya, darimana ia tahu ternyata orang yang mabuk seperti ini, tidak peduli seberapa penurutnya Fredic, tiba-tiba tenaganya menjadi sangat kuat, tidak usah bilang mendorongnya, Yasmine sudah berusaha dan Fredic tetap menindihnya dan seperti tidak berpindah tempat.

Suhu tubuhnya, terbatasi oleh baju, berpindah pada Yasmine, ia sedikit tegang, juga tidak tenang, Yasmine ingin membebaskan dirinya, Fredic sepertinya merasa Yasmine menganggu, ia pun mengulurkan tangan dan menahan kedua pergelangan Yasmine, menahannya di atas kepalanya, lalu mengangkat kepala, memandangi mata Yasmine yang tidak bergerak dan menatapnya ......

Tersembunyi banyak kata dibalik tatapan mata Fredic, Yasmine sama sekali tidak memahami satu kalimat pun, ia hanya merasa tatapan Fredic yang seperti ini, membuatnya merasa tegang.

Semakin ia ingin membebaskan diri, semakin Fredic merasa ia memiliki maksud lain, tenaga yang dikeluarkan Fredic untuk memegang pergelangan tangannya pun semakin kuat, sakit hingga membuat Yasmine mengerutkan alisnya, lalu ia pun melihat wajah Fredic, semakin lama semakin terlihat besar, hingga akhirnya saat ia hanya bisa melihat bulu mata Fredicyang panjang, bibirnya pun sudah dicumbu Fredic ......

Matanya, terbuka semakin lebar, ia lupa bernapas, juga lupa detak jantungnya, bahkan lupa untuk membebaskan diri, ia bengong dengan lugu, membiarkan Fredic mencumbunya.

Novel Terkait

Kisah Si Dewa Perang

Kisah Si Dewa Perang

Daron Jay
Serangan Balik
5 tahun yang lalu
The Richest man

The Richest man

Afraden
Perkotaan
5 tahun yang lalu
Hei Gadis jangan Lari

Hei Gadis jangan Lari

Sandrako
Merayu Gadis
5 tahun yang lalu
Jalan Kembali Hidupku

Jalan Kembali Hidupku

Devan Hardi
Cerpen
5 tahun yang lalu
Mr Huo’s Sweetpie

Mr Huo’s Sweetpie

Ellya
Aristocratic
5 tahun yang lalu
Yama's Wife

Yama's Wife

Clark
Percintaan
5 tahun yang lalu
A Dream of Marrying You

A Dream of Marrying You

Lexis
Percintaan
5 tahun yang lalu
His Second Chance

His Second Chance

Derick Ho
Practice
5 tahun yang lalu