Cintaku Yang Dipenuhi Dendam - Bab 14 Belajar Menyenangkanku
Bab 14 Belajar Menyenangkanku
Suara yang dingin, dengan kekuatan penerobosan yang kuat, melewati gendang telingaku, membuat seluruh tubuhku tanpa sadar menjadi kaku.
Mo Ziqian datang, seluruh tubuhnya terpancar aura dingin bagai badannya terendam di samudra arktik, dia datang dan tangannya merangkul pinggang Chen Liyan, dengan lembut mengatakan, "Ayo kita pergi."
Selesai berkata, dia menatapku dengan tatapan yang sangat dingin. Lalu memeluk Chen Liyan yang sangat marah menuju ke mobil Mercedes hitam yang tidak tahu sudah berapa lama parkir di depan pintu.
Akibat dari perkataan-perkataan Chen Liyan adalah aku "dikarantina" oleh rekan-rekan diperusahaan kurir. Mereka tidak ingin berbicara bersamaku, tidak ada yang ingin bekerja bersamaku, semuanya bersembunyi menghindari diriku. Pada malam hari, aku dibiarkan untuk bekerja lembur, menyusun paket-paket yang menumpuk setinggi gunung, Pintu di tempat kerja tiba-tiba didorong terbuka oleh seseorang.
Bos yang berbau alkohol, dan wajah yang tersenyum masuk kedalam.
"Xiao Lin, apakah kamu bekerja lembur sendirian? Dasar para bocah, mereka membully orang terang-terangan?"
Aku sangat capek, dua tanganku yang tidak berhenti memisahkan dokumentasi hampir kebal, tetapi mulut tetap harus berkata sopan, "bos, ini memang hal yang harus aku lakukan."
Bos berperut buncit tersenyum dan mendekati, tangannya bagai cakar babi yang gemuk menepuk dibahuku, "Xiao Lin, aku tahu kamu adalah wanita yang baik, terima kasih sudah mau lembur."
Aku melihatnya dengan tatapan curiga, tangan bos yang gemuk itu masih meletakkannya di bahu ku, dalam hatiku memikirkan bos tiba-tiba begitu peduli padaku, apa maksudnya? Bos mengatakan kata-kata ini, mungkinkah hanya berpura-pura baik?
Cakar gemuk bos menyentuh pipiku dan kemudian mencubit di daguku, "Sebenarnya bisa saja jika kamu ingin memanfaatkan wajah cantikmu ini untuk menghasilkan uang", bagaimana kalau tidur sekali denganku? Tidur sekali, aku langsung mengatur kamu kerja di bagian kantor....."
Pandangan bos dengan tatapan bernafsu menyapu di wajah dan seluruh tubuhku, bagaikan kalau aku mengangguk, dia akan segera menekanku ke lantai.
Aku bahkan tidak memikirkannya, aku menekuk kaki kananku dan membantingnya ke tubuh bagian bawah bos. Suara teriakan bos terdengar di telinga. Tangannya memegang di tubuh bagian bawahnya, melompat kesakitan di tempat, mengutuk dalam mulutnya, "Dasar wanita sialan, aku akan memotongmu...."
Dan aku telah melarikan diri dari perusahaan kurir, aku sadar bahwa aku tidak perlu datang untuk bekerja lagi.
Kutukan gila bos terdengar dari belakang, "Dasar wanita sialan, Kau diam disana!"
Aku berlari dengan cepat ke seberang jalan, aku ingin meninggalkan tempat yang menjijikkan ini, tetapi suara rem yang memekik memecahkan gendang telinggaku, ada sebuah mobil yang berjarak dekat dengan tubuhku terhenti.
Aku terdengar suara pintu yang keras, dan teriakan pengemudi yang sangat marah, "Cari mati ya!"
Aku mengangkat kepala, melihat mobil sport yang mewah di bawah cahaya bulan. Detak jantungku yang cepat tak terkendali, jika pemilik mobil bereaksi lambat atau kinerja rem mobil ini tidak terlalu baik, aku sangat mungkin, sudah mati terlantar di jalan.
"Kamu?"
Teriakan marah pengemudi berubah menjadi suara pria yang bernada rendah dan lembut, membawa sedikit amarah yang tidak pasti.
Aku melihat pada pria yang berbicara, dia memiliki fitur wajah yang jelas, sepasang mata terlihat bersemangat di bawah cahaya bulan, tetapi membawa sedikit rasa kecurigaan.
"Tuan kelima."
Aku memanggilnya, hati yang gelisah mendapatkan sedikit kenyamanan.
Tuan kelima tidak berkata apapun, kembali masuk ke dalam mobil. Aku terdengar suara dari dalam mobil, "Masuk."
Satu jam kemudian, aku sudah membuang baju kerja kurirku, Tuan kelima memerintah orang toko untuk memilihkan gaun ramping V-neck yang berwarna perak. Wajah memiliki riasan ringan, rambut hitam yang baru melewati bahu tersebar alami. Anting perak yang indah di telinga, kaki mengenakan sepasang sandal bertumit tinggi, bergaya dan elegan.
Aku berdiri didepan cermin ruang ganti, menatap diriku yang di dalam cermin, susah dipercaya, bahwa wanita didepan mata ini yang cantik alami dan berbentuk tubuh indah adalah wanita tragis yang barusan melarikan diri dari perusahaan kurir.
Ada seorang pria dengan perlahan-lahan mendekatiku dari belakang, Tuan kelima sedikit membungkukkan tubuhnya, wajah tampannya tersenyum jahat, bibirnya hampir menempel di telingaku, suara yang lembut melewati gendang telinga, "kamu adalah wanita yang lumayan cantik, jika kamu belajar menyenangkanku, aku mungkin bisa menyetujui persyaratanmu."
Telingaku merah, tidak hanya karena perkataan Tuan kelima, tetapi juga gayanya yang hampir menggigit telingaku.
Untungnya, pada saat ini ponsel Tuan kelima berdering. Dia mengeluarkan ponselnya dan pergi mengangkatnya. Ketegangan tingkat tinggiku yang disebabkan oleh perilaku Tuan kelima barulah mulai berkurang.
Aku mendengar Tuan kelima berkata dengan suara yang tidak senang, "Aku tahu, Dua puluh menit lagi aku sampai."
Aku segera merapikan diriku, dan berjalan mendekati Tuan kelima.
Dua puluh menit kemudian, kami tiba di area vila yang sangat mewah.
Banyak mobil mewah di luar vila, dan di dalam vila terlihat banyak jenis lampu kristal mempesona. Yang hadir semuanya selebriti, berpakaian mewah, terlihat sangat ramai.
Ketika turun dari mobil, Tuan kelima membiarkanku merangkul lengannya, kami berdua bagai sepasang kekasih memasuki vila mewah itu. Didalam pernikahan bersama Mo Ziqian, aku juga pernah menemaninya mengikuti pesta orang-orang terkenal. Jadi aku tidak merasa gugup dalam menghadapi perkumpulan seperti ini. Tetapi semuanya tidak segampang yang aku pikir, Tuan kelima bukan hanya menginginkan aku menjadi teman wanitanya. Belasan menit kemudian, aku menyesal dengan keputusanku menjadi teman wanitanya.
"Tuan Kelima."
Para selebritas merebut untuk menyapa Tuan kelima, dan wanita-wanita yang berusaha mendekatinya, tetapi Tuan kelima hanyalah berekspresi dingin, seperti tidak terlihat sama sekali. Wanita-wanita cantik bagai menempel di pantat dingin, jadi mereka semuanya tidak senang dan menatapku dengan penuh kebencian dan kecemburuan. Mungkin mereka sedang berpikir, burung pegar yang berasal dari mana, berpura-pura menjadi burung phoenix mendekati Tuan kelima.
Secara tidak sengaja, aku melihat ada sosok hitam yang tinggi tegap di antara para tamu. Dia memegang gelas kristal di salah satu tangannya, dan satu tangannya lagi di dalam saku celana. Wajahnya yang anggun, dan bersikap elegan, berdiri di tengah kerumunan, bagai burung bangau yang sedang berdiri didalam kumpulan ayam.
Dia adalah Mo Ziqian, saat ini dia sedang berbicara bersama seorang teman, Ketika tatapanku tertuju padanya, dia kebetulan sedang memutarkan kepala melihatku, sepasang matanya yang tersenyum lembut tiba-tiba muncul suatu keanehan yang samar.
Sudut mulutku terangkat, kemudian aku merangkul lengan Tuan kelima, Tuan kelima yang sedang berbicara bersama temannya sedikit memiringkan kepalanya, sepasang mata yang cerah, "Kenapa? Merasa gugup?"
"Bukan."
Aku bersenyum pada Tuan kelima.
Mata tuan kelima yang bersinar cerah tiba-tiba mengekspresikan suatu perasaan yang tidak bisa aku pahami, dia menatapku cukup lama, hingga aku merasakan kegelisahan, tetapi aku tidak tahu apa maksud dari tatapan itu.
Apa mungkin karena melihat perasaan maluku, karena telah mempergunakannya untuk menghadapi Mo Ziqian?
"Tuan kelima." Seorang pria paruh baya datang.
Tuan kelima dengan lembut melepaskan tanganku, bibirnya yang indah menghampiri telingaku, dengan lembut berbisik: "Kamu pergi mencari tempat duduk sebentar, aku mempunyai sesuatu untuk dibicarakan dengan Tuan Xi."
"Iya."
Novel Terkait
Don't say goodbye
Dessy PutriPernikahan Kontrak
JennyLove And War
JaneThe Revival of the King
ShintaHei Gadis jangan Lari
SandrakoGadis Penghancur Hidupku Ternyata Jodohku
Rio SaputraCintaku Yang Dipenuhi Dendam×
- Bab 1 Dua Keluarga
- Bab 2 Kelembutan Terakhir
- Bab 3 Masuk Penjara
- Bab 4 Tingkah Pelacur
- Bab 5 Memberikan Anaknya Kepada Yang Lain
- Bab 6 Seseorang Yang Kaya Dan Misterius
- Bab 7 Tak Terduga
- Bab 8 Begitu Membencimu
- Bab 9 Di Peternakan Kuda
- Bab 10 Campur Tangan Tuan Kelima
- Bab 11 Main Ganda
- Bab 12 Cinta Satu-Satunya
- Bab 13 Anakku
- Bab 14 Belajar Menyenangkanku
- Bab 15 Peran Yang Memalukan
- Bab 16 Penyesalan
- Bab 17 Penuh Keraguan
- Bab 18 Terperangkap
- Bab 19 Penuh dengan Akal Buruk
- Bab 20 Pasangan Serasi
- Bab 21 Memiliki Kesempatan
- Bab 22 Konferensi Pers
- Bab 23 Sangat Memalukan
- Bab 24 Tidak Ada Seorang Pun
- Bab 25 Ciuman Di Luar Kendali
- Bab 26 Membahayakan Dirinya Sendiri
- Bab 27 Paling Menyesal Pernah Mencintaimu
- Bab 28 Suatu Ancaman
- Bab 29 Orang-Orang Malang
- Bab 30 Antara Cinta Dan Benci
- Bab 31 Pembalasan Li Li
- Bab 32 Keterlaluan Bodohnya
- Bab 33 Bersedia Cuci Tangan dan Membuat Sup
- Bab 34 Gangguan Kepribadian
- Bab 35 Dia Mengidap Penyakit Kotor
- Bab 36 Kamu Hanya Bisa Menjadi Milikku
- Bab 37 Orang-Orang Munafik
- Bab 38 Skandal dan Gosip Melanda
- Bab 39 Dikurung
- Bab 40 Proposal Lamaran
- Bab 41 Sifat Tuan Muda
- Bab 42 Memanggil Wartawan
- Bab 43 Tidak Memahami
- Bab 44 Penyergapan Dimana-mana
- Bab 45 Ayah dan Putra yang Berpapasan
- Bab 46 Insting Ibu Dan Anak
- Bab 47 Permainan Mengerikan
- Bab 48 Godaan
- Bab 49 Keracunan Alkohol
- Bab 50 Dirimu Yang Kejam
- Bab 51 Seekor Rubah
- Bab 52 Marah Setengah Mati
- Bab 53 Sudah Di Jalur Yang Benar
- Bab 54 Dikacaukan Dua Kali
- Bab 55 Pria-Pria Brengsek
- Bab 56 Pemesan Kue Misterius
- Bab 57 Identitas Hu Yeming, Pimpinan Kejahatan
- Bab 58 Pandangan Cinta
- Bab 59 Balasan Jahat Untuk Orang Jahat
- Bab 60 Muntah
- Bab 61 Kekasih Lain
- Bab 62 Bantuan
- Bab 63 Bersama Di Mobil Mogok
- Bab 64 Waktu Itu Sangat Indah
- Bab 65 Menjijikan
- Bab 66 Gempa Bumi
- Bab 67 Menyerang Membabi Buta
- Bab 68 Golongan Darah Panda
- Bab 69 Dia Adalah Putramu !
- Bab 70 Ganti Rumah Sakit
- Bab 71 Siapa Yang Berbohong
- Bab 72 Kejutan
- Bab 73 Mengakui Pencuri Sebagai Ibunya
- Bab 74 Kembali Ke Tempat Semula
- Bab 75 Sudah Pergi
- Bab 76 Kesedihan Di Hati
- Bab 77 Ayah Angkat
- Bab 78 Membersihkan Pistol Keluar Api
- Bab 79 Gelang
- Bab 80 Merendahkan
- Bab 81 Membawa Pergi
- Bab 82 Seperti Seorang Kakak
- Bab 83 Kacau Balau
- Bab 84 Bersembunyi di Ruang Rahasia
- Bab 85 Istri Teman
- Bab 86 Kebakaran Besar
- Bab 87 Menyangkal
- Bab 88 Sinis
- Bab 89 Sedikit Trik
- Bab 90 Membayar Dengan Tubuh
- Bab 91 Seperti Mimpi
- Bab 92 Wanita Cantik Yang Kehilangan Kaki
- Bab 93 Potong Perutnya
- Bab 94 Chen Liyan Ditampar
- Bab 95 Pesta Topeng
- Bab 96 Langit Malam
- Bab 97 Pergi Jauh
- Bab 98 Menangkap Basah
- Bab 99 Aku Akan Tanggung Untukmu
- Bab 100 Rela Diselingkuhi
- Bab 101 Selalu Mencintainya
- Bab 102 Itu Dia
- Bab 103 Menjaganya
- Bab 104 Kejam
- Bab 105 Manusia Yang Tidak Memiliki Hati Nurani
- Bab 106 Membantu Dia Mengugurkan Anaknya
- Bab 107 Dia Menyukaimu
- Bab 108 Memaksa
- Bab 109 Tidak Masuk Akal
- Bab 110 Siapa Itu
- Bab 111 Hukuman Yang Mesra
- Bab 112 Malu Dan Marah
- Bab 113 Menyukai Orang Yang Memasak Mie
- Bab 114 Menikmati
- Bab 115 Aneh
- Bab 116 Kesedihan Hati di Kanada (1)
- Bab 116 Kesedihan Di Kanada (2)
- Bab 117 Bertemu Di Bandara (1)
- Bab 117 Bertemu Di Bandara (2)
- Bab 118 Masuk Perangkap (1)
- Bab 118 Masuk Perangkap (2)
- Bab 119 Harapan Yang Remuk (1)
- Bab 119 Harapan Yang Remuk (2)
- Bab 119 Harapan Yang Remuk (3)
- Bab 120 Jebakan (1)
- Bab 120 Jebakan (2)
- Bab 121 Memperjelas Batasan Hubungan (1)
- Bab 121 Memperjelas Batasan Hubungan (2)
- Bab 121 Memperjelas Batasan Hubungan (3)
- Bab 122 Koma (1)
- Bab 122 Koma (2)
- Bab 123 Melepaskan (1)
- Bab 123 Melepaskan (2)
- Bab 123 Melepaskan (3)
- Bab 124 Bangun Dari Koma (1)
- Bab 124 Bangun Dari Koma (2)
- Bab 125 Calon Suami Yang Ideal (1)
- Bab 125 Calon Suami Yang Ideal (2)
- Bab 126 Sulit Dipercaya
- Bab 127 Tidak Dapat Menerima (1)
- Bab 127 Tidak Dapat Menerima (2)
- Bab 128 Relaks (1)
- Bab 128 Relaks (2)
- Bab 128 Relaks (3)
- Bab 129 Dirampok (1)
- Bab 129 Dirampok (2)
- Bab 129 Dirampok (3)
- Bab 130 Berusaha Bertahan Hidup (1)
- Bab 130 Berusaha Bertahan Hidup (2)
- Bab 131 Siapa Yang Akan Kamu Selamatkan Dulu (1)
- Bab 131 Siapa Yang Akan Kamu Selamatkan Dulu (2)
- Bab 132 Perangkap (1)
- Bab 132 Perangkap (2)
- Bab 133 Meninggikan (1)
- Bab 133 Meninggikan (2)
- Bab 134 Mempermalukan (1)
- Bab 134 Mempermalukan (2)
- Bab 135 Wanita Murahan (1)
- Bab 135 Wanita Murahan (2)
- Bab 136 Cadangan (1)
- Bab 136 Cadangan (2)
- Bab 137 Konflik (1)
- Bab 137 Konflik (2)
- Bab 138 Dinyatakan (1)
- Bab 138 Dinyatakan (2)
- Bab 139 Perubahan (1)
- Bab 139 Perubahan (2)
- Bab 140 Ular Kecil Berbisa (1)
- Bab 140 Ular Kecil Berbisa (2)
- Bab 141 Jatuh Dalam Perangkap (1)
- Bab 141 Jatuh Dalam Perangkap (2)
- Bab 142 Bentuk Aslinya (1)
- Bab 142 Bentuk Aslinya (2)
- Bab 143 Mengkhianati (1)
- Bab 143 Mengkhianati (2)
- Bab 144 Anak Siapa (1)
- Bab 144 Anak Siapa (2)
- Bab 145 Cara Tuan Muda Mengungkapkan Cinta (1)
- Bab 145 Cara Tuan Muda Mengungkapkan Cinta (2)
- Bab 146 Perencanaan (1)
- Bab 146 Perencanaan (2)
- Bab 147 Hanya Menginginkan Kamu (1)
- Bab 147 Hanya Menginginkan Kamu (2)
- Bab 148 Bajingan (1)
- Bab 148 Bajingan (2)
- Bab 149 Apakah Kamu Merasa Puas? (1)
- Bab 149 Apa Kamu Merasa Puas ? (2)
- Bab 150 Gila (1)
- Bab 150 Gila (2)
- Bab 151 Pengungkapan Cinta Dari Tuan Muda (1)
- Bab 151 Pengungkapan Cinta Dari Tuan Muda (2)
- Bab 153 Menyogok (1)
- Bab 152 Menyogok (2)
- Bab 153 Identitas (1)
- Bab 153 Identitas (2)
- Bab 154 Bukan Siapa-Siapa (1)
- Bab 154 Bukan Siapa-Siapa (2)
- Bab 155 Jatuh Cinta (1)
- Bab 155 Jatuh Cinta (2)
- Bab 156 Berciuman (1)
- Bab 156 Berciuman (2)
- Bab 157 Tidak Boleh Melahirkan Anak (1)
- Bab 157 Tidak Boleh Melahirkan Anak (2)
- Bab158 PindahTempat (1)
- Bab 158 Pindah Tempat (2)
- Bab 159 Serba Salah (1)
- Bab 159 Serba Salah (2)
- Bab 160 Pergi Dengan Bangga (1)
- Bab 160 Pergi Dengan Bangga (2)
- Bab 161 Bodoh Sekali (1)
- Bab 161 Bodoh Sekali (2)
- Bab 162 Tidak Tega (1)
- Bab 162 Tidak Tega (2)
- Bab 163 Jantung Berdebar (1)
- Bab 163 Jantung Berdebar (2)
- Bab 164 Pengkhianatan (1)
- Bab 164 Pengkhianatan (2)
- Bab 165 Wajah Memerah (1)
- Bab 165 Wajah Memerah (2)
- Bab 166 Datang Mengunjungi (1)
- Bab 166 Datang Mengunjungi (2)
- Bab 167 Pacar (1)
- Bab 167 Pacar (2)
- Bab 168 Terlihat Semuanya (1)
- Bab 168 Terlihat Semuanya (1)
- Bab 169 Mengusir (1)
- Bab 169 Mengusir (2)
- Bab 170 Benar-Benar Peduli (1)
- Bab 170 Benar-Benar Peduli (1)
- Bab 171 Rahasia Identitas (1)
- Bab 171 Rahasia Identitas (2)
- Bab 172 Membersihkan Wanita (1)
- Bab 172 Membersihkan Wanita (2)
- Bab 173 Bahaya Di kota Kuno (1)
- Bab 173 Bahaya Di kota Kuno (2)
- Bab 174 Sepupu (1)
- Bab 174 Sepupu (2)
- Bab 175 Mata-mata (1)
- Bab 175 Mata-Mata (2)
- Bab 176 Memeluk (1)
- Bab 176 Memeluk (2)
- Bab 177 Hantu Di Pemakaman
- Bab 177 Ketakutan Hantu Di Pemakaman
- Bab 178 Memihak Kesalahan (1)
- Bab 178 Memihak Kesalahan (2)
- Bab 179 Mirip Yang Zilan (1)
- Bab 179 Mirip Yang Zilan (2)
- Bab 180 Istri (1)
- Bab 180 Istri (2)
- Bab 181 Tidak Mencintaimu Lagi (1)
- Bab 181 Tidak Mencintaimu Lagi (2)
- Bab 182 Hati Dingin (1)
- Bab 182 Hati Dingin (2)
- Bab 183 Masuk Perangkap (1)
- Bab 183 Masuk Perangkap (2)
- Bab 184 Wanita Bodoh (1)
- Bab 184 Wanita Bodoh (2)
- Bab 185 Rela (1)
- BAB 185 Rela (2)
- Bab 186 Sembahyang (1)
- Bab 186 Sembahyang (2)
- Bab 187 Menguntungkan Suami (1)
- Bab 187 Menguntungkan Suami (2)
- Bab 188 Ibu Rumah Tangga Muda (1)
- Bab 188 Ibu Rumah Tangga Muda (2)
- Bab 189 Pukul (1)
- Bab 189 Pukul (2)
- bab 190 Bersikap Imut (1)
- bab 190 Bersikap Imut (2)
- Bab 191 Tipuan (1)
- bab 191 Tipuan (2)
- Bab 192 Pesta (1)
- Bab 192 Pesta (2)
- Bab 193 Muntah Darah (1)
- Bab 193 Muntah Darah (2)
- Bab 194 Pacar Baru (1)
- Bab 194 Pacar Baru (2)
- Bab 195 Panggil Mama (1)
- Bab 195 Panggil Mama (2)
- Bab 196 Tidur Bersama (1)
- Bab 196 Tidur Bersama (2)
- Bab 197 Panda (1)
- Bab 197 Panda (2)
- Bab 198 Bukan Anak Biologis (1)
- Bab 198 Bukan Anak Biologis (2)
- Bab 199 Menyalahkan (1)
- Bab 199 Menyalahkan (2)
- Bab 200 Penuaan Dini (1)
- Bab 200 Penuaan Dini (2)
- Bab 201 Suka atau Tidak Suka (1)
- Bab 201 Sama Tidak Sama
- Bab 202 Ganti Pasangan (1)
- Bab 202 Ganti Pasangan (2)
- Bab 203 Bodoh (1)
- Bab 203 Bodoh (2)
- Bab 204 Pelajaran (1)
- Bab 204 Pelajaran (2)
- Bab 205 Peduli (1)
- Bab 205 Peduli (2)
- Bab 206 Pertunangan (1)
- Bab 206 Pertunangan (2)
- Bab 207 Tuduhan (1)
- Bab 207 Tuduhan (2)
- Bab 208 Identitas (1)
- Bab 208 Identitas (2)
- Bab 209 Pencitraan dan Mencari Sensasi (1)
- Bab 209 Pencitraan dan Mencari Sensasi (2)
- Bab 210 Mimpi (1)
- Bab 210 Mimpi (2)
- Bab 211 Merindukanmu (1)
- Bab 211 Merindukanmu (2)
- Bab 212 Jarum Berdarah (1)
- Bab 212 Jarum Berdarah (2)
- Bab 213 Tidak Menghormati Diri Sendiri (1)
- Bab 213 Tidak Menghormati Diri Sendiiri (2)
- Bab 214 Tembakan (1)
- Bab 214 Tembakan (2)
- Bab 215 Keguguran (1)
- Bab 215 Keguguran (2)
- Bab 216 Harta Warisan (1)
- Bab 216 Harta Warisan (2)
- Bab 217 Perjalanan Bisnis (1)
- Bab 217 Perjalanan (2)
- Bab 218 Anak Kandung (1)
- Bab 218 Anak Kandung (2)
- Bab 219 Ayah (1)
- Bab 219 Ayah (2)
- Bab 220 Kejam (1)
- Bab 220 Kejam (2)
- Bab 221 Mandul (1)
- Bab 221 Mandul (2)
- Bab 222 Egois (1)
- Bab 222 Egois (2)
- Bab 232 Memberikan Pelukan (1)
- bab 232 Memberikan Pelukan (2)
- Bab 224 Menikah Denganmu (1)
- Bab 224 Menikah Denganmu (2)
- Bab 225 Diriku yang Tidak Jujur (1)
- Bab 225 Diriku yang Tidak Jujur (2)
- Bab 226 Pertunjukan Seru (1)
- Bab 226 Pertunjukan Seru (2)
- Bab 227 Pertunjukkan Bagus (3)
- Bab 227 Pertunjukkan Bagus (4)
- Bab 228 Garis Merah (1)
- Bab 228 Garis Merah (2)
- Bab 229 Dalam Masalah (1)
- Bab 229 Dalam Masalah (2)
- Bab 230 Muntah (1)
- Bab 230 Mual (2)
- Bab 231 Berbahaya (1)
- Bab 231 Berbahaya (2)
- Bab 232 Kembali Ke Dalam Negeri (1)
- Bab 232 Kembali Ke Dalam Negeri (2)
- Bab 233 Kecurigaan (1)
- Bab 233 Kecurigaan (2)
- Bab 234 Bantuan (1)
- Bab 234 Bantuan (2)
- Bab 235 Marah
- Bab 236 Dibebaskan (1)
- Bab 236 Dibebaskan (2)
- Bab 237 Pernikahan (1)
- Bab 237 Pernikahan (2)
- Bab 238 Munafik (1)
- Bab 238 Munafik (2)
- Bab 239 Seperti Seorang Anak Kecil (1)
- Bab 239 Seperti Seorang Anak Kecil (2)
- Bab 240 Tidak Menyentuhnya (1)
- Bab 240 Tidak Menyentuhnya (2)
- Bab 241 Gangguan (1)
- Bab 241 Gangguan (2)
- Bab 242 HIV (1)
- Bab 242 HIV(2)
- Bab 243 Pendarahan Otak (1)
- Bab 243 Pendarahan Otak (2)
- Bab 244 Tamparan (1)
- Bab 244 Tamparan (2)
- Bab 245 Keracunan Makanan (1)
- Bab 245 Keracunan Makanan (2)
- Bab 246 Selingkuh (1)
- Bab 246 Selingkuh (2)
- Bab 247 Vasektomi (1)
- Bab 247 Vasektomi (2)
- Bab 248 Pertunjukkan Bagus (1)
- Bab 248 Pertunjukkan Bagus (2)
- Bab 249 Canggung
- Bab 250 (Episode Terakhir) Muka Manusia Bagaikan Kulit Kayu Pada Pohon (1)
- Bab 250 (Episode Terakhir) Muka Manusia Bagaikan Kulit Kayu Pada Pohon (2)
- Bab 251 (Episode Terakhir) Kekerasan Tuan Muda
- Bab 252(Episode Terakhir) Memetik Bunga Persik (1)
- Bab 252 (Episode Terakhir) Memetik Bunga Persik (2)
- Bab 253 (Episode Terakhir) Kisah Mo Ziqian (1)
- Bab 253 (Episode Terakhir) Kisah Mo Ziqian (2)
- Bab 254 (Episode Terakhir) Kisah Mo Ziqian (3)
- Bab 254 (Episode Terakhir) Kisah Mo Ziqian (4)
- Bab 255 (Bab Terakhir) : 15 Tahun 1 Balas Dendam (1)
- Bab 255 (Bab Terakhir) : 15 Tahun 1 Balas Dendam (2)
- Bab 255 (Bab Terakhir) : 15 Tahun 1 Balas Dendam (3)