Wahai Hati - Bab 8 Musuhku(1)

dibawah terik Matahari udara penuh bercampur dengan keringat dan aura bahaya, Gunawan dan temannya, terlihat seperti iblis, mereka semua menatapku, menatapku dengan penghinaan, ada semacam cahaya melahap, seolah-olah mereka akan memakanku di detik berikutnya.

Aku dapat merasakan kebencian yang kuat dari orang-orang ini, tetapi hatiku sangat terbuka, dan ekspresiku sangat tenang, aku tidak takut menghadapi badai ataupun hujan. Aku hanya ingin melihat, Gunawan karena masalah kecil saja dia besar-besarkan, harus bagaimana biar dia bisa melepaskanku.

Gunawan dengan gagah berjalan ke arahku, melihat aku masih sangat tenang, dia langsung mengerutkan kening, dia menatapku dengan tatapan yang sangat tidak senang, kemudian, dia bertanya dengan arogan: “Anak muda, apakah kamu tahu siapa aku?”

Nada ini, jelas berarti dia menganganggap dirinya adalah raja, sebenarnya aku tahu, bahwa yang paling dipedulikan Gunawan adalah keagungannya, dia menyuruhku berdiri begitu lama, dan mengelilingiku dalam formasi yang begitu besar, dia hanya ingin memberiku tumpangan. Jika aku bisa sujud dan sopan padanya, atau jika aku takut dan gemetar, dia akan sangat puas. Namun, pada titik ini, aku tidak bisa memuaskannya, aku masih tenang, dengan suara samar: “Aku tidak tahu sebelumnya, tapi hari ini aku tahu, namamu Gunawan!”

Gunawan melihat aku sangat tenang dan menyebutkan nama besarnya, wajahnya tiba-tiba berubah, dia bertanya dengan wajah bingung: “apakah kamu tidak takut padaku?”

Aku tersenyum, dengan santai berkata: “kenapa aku harus takut padamu!”

Perkataan Ini, setara dengan langsung menyapu keagungan Gunawan dan seperti menampar wajahnya, segera, wajah Gunawan menjadi lebih buruk daripada hati babi, semua saudara di sekitar Gunawan juga sudah tidak tahan, mereka dipenuhi dengan kemarahan dan memarahiku, mereka berteriak untuk memukul aku terlebih dahulu.

Namun, Gunawan tidak melakukan ini, dia hanya menepuk pundakku dengan tangannya dan berkata kepadaku dengan makna yang dalam: “Ya, ada benih, tapi aku tahu dari mana kamu berasal, kamu mempunyai orang belakang, ada orang yang mendukungmu, jadi kamu sangat percaya diri!”

Setelah mendengarkan kata-kata Gunawan, aku agak bingung dan berkata dengan tidak jelas: “apa maksudmu?”

Gunawan menatapku dengan dingin dan berkata: “jangan berpura-pura bingung di sini, bukankah kamu kenal dengan Olive, hari ini di kantin dia demi kamu, sehingga membuatku hilang harga diri. Terlebih lagi, dia bahkan mengatur seseorang untuk memberi aku pemeriksaan mendadak di asrama, dan mengurangi kredit asrama kami dengan alasan sanitasi yang buruk, dia jelas ingin membalas dendam, kamu katakan bagaimana dengan masalah ini?”

Pada saat ini, aku benar-benar berpikiran terbuka, aku mengatakan bagaimana Gunawan karena masalah kecil di kantin dia benar-benar tidak membiarkanku pergi, awalnya Olive mengurangi nilai asramanya, ini pasti akan membuat Gunawan membencinya, yang terpenting adalah, dengan begini dia hampir memastikan bahwa aku ada hubungannya dengan Olive, dia tidak mencariku baru aneh.

Benar-benar tidak menduga, Olive akan memanfaatkan posisinya, untuk Gunawan, apakah dia ingin membantuku? Atau? tidak mengerti, tetapi memang benar dia membuat aku dalam kesulitan, aku segera menjelaskannya: “Kamu salah paham, aku tidak kenal dengan Olive!”

Ketika Gunawan mendengar ini, dia menggertakkan giginya, dengan tenaga dia mendorongu,lalu menunjuk ke arahku dan memarahiku: “kamu bajingan masih berpura-pura, orang-orangku melihat bahwa kamu dan Olive bertemu berduaan, apa lagi yang ingin kamu katakan?”

Sekarang, aku benar-benar sulit untuk menjelaskannya, Gunawan karena masalah di kantin dia menatapku dan Olive, dia tahu bahwa Olive dan aku bertemu berduaan, dia memiliki rasa balas dendam yang kuat, kali ini aku mendapat masalah sepenuhnya, aku tahu Gunawan tidak akan melepaskanku, tetapi aku masih mencoba menjelaskan bahwa Olive dan aku hanyalah teman lama dan tidak akrab.

Tentu saja, Gunawan tidak akan mempercayaiku lagi, dia mengayunkan tangan dan berkata: “Oke, kamu tidak perlu bicara omong kosong denganku, aku mencarimu hari ini, aku tidak ingin membuatmu seperti apa, aku tahu bahwa ibu Olive tidak sederhana, dia dilindungi oleh banyak orang, dan aku tidak ingin melawannya, jadi aku ingin berdamai dengannya, menyuruhnya berhenti menargetkan ku. Begini saja, malam ini, kamu bantu aku untuk mengajak Olive keluar dan makan bersama untuk menyelesaikan konflik ini, bagaimana?”

Ketika mengatakan ini, Gunawan pura-pura santai dengan sengaja, seluruh orang dengan cepat mengubah wajahnya dan membuat penampilan yang tulus. Tapi aku tidak bodoh, aku bisa melihat kelicikan Gunawan dengan sekilas, Ia tidak mudah mengalah, menyuruhku untuk mengajak Olive makan bersama tidak semudah itu, Olive adalah seorang dewi di mata laki-laki yang tak terhitung jumlahnya, dan seperti bulan di langit, orang-orang hanya bisa melihat dari jauh,dan tidak bisa menggapainya sama sekali. Gunawan memintaku membantunya merebut dewi bulan, tentu saja, aku tidak akan membantunya.

Terlebih lagi, bahkan jika Gunawan benar-benar menyanjung Olive, aku juga tidak bisa menjanjikannya, aku benar-benar tidak ingin terlibat lagi dengan Olive, apalagi mengajaknya makan. Jadi aku berkata dengan tegas: “Maaf, aku tidak bisa membuat janji dengan Olive!”

Baru selesai aku berbicara, si pendek yang arogan yang membawaku tadi tidak tahan lagi, dia melompat dan menendang aku dengan satu kaki, dan memarahiku: “Bajingan masih berpura-pura, aku kasih tahu kamu, kamu jangan menolak permintaanya!”

si pendek kekuatannya sangat besar, ketika dia menendangku seperti ini, aku mundur dua langkah tanpa terkendali, si pendek ingin mengejarku dan memukulku, tetapi dia dihentikan oleh Gunawan, wajahnya tenang lagi, berpura-pura menjadi orang tua yang baik dan berkata kepadaku dengan getir: “Chandra, aku mengajakmu keluar, hanya untuk menyelesaikan masalah kami secara damai bersamamu, aku tidak ingin membuat konflik besar, aku harap kamu bisa memahami kerja kerasku, tidak bisakah kamu memberiku harga diri? Membuat janji dengan Olive?”

Dari ekspresi Gunawan, aku melihat kemunafikan di wajahnya, aku menolak untuk mempertimbangkannya sama sekali dan berkata: “aku benar-benar tidak bisa membuat janji kepadanya!”

Setelah mendengar ini, wajah munafik Gunawan tiba-tiba berubah dan menjadi sangat ganas, dia tidak bisa berpura-pura lagi, dia langsung memberi perintah dan berteriak: “pukul dia, pukul dia dengan keras!”

Seketika, para pemain bola basket berlari ke arah aku, menendang dan meninju, dan aku terjatu di tanah, tetapi mereka masih tidak berhenti, tangan serta kaki mereka menghujaniku, orang-orang ini bukan siswa biasa, mereka adalah olahragawan yang kuat, dan tangan mereka sangat bertenaga, aku hanya merasakan sakit di seluruh tubuhku, dan tulang-tulangku seperti berserakan, aku menggunakan tanganku untuk melindungi kepalaku, dan api di hatiku tidak berhenti membara.

Aku tidak tahu apa yang terjadi, bahkan memprovokasi Gunawan si cabul ini, sayangnya ini terkait dengan Olive, jika bukan Olive, Gunawan menggunakanku untuk menunjukan keagungannya, masalah ini sudah berakhir. Tapi sekarang, aku ditendang seperti anjing oleh banyak orang, aku sudah tidak tahan dengan suasan ini, akan tetapi, aku harus bersabar, aku berjanji kepada ibuku, harus bisa bersabar, membuat dia bangga denganku, aku harus menyelesaikan kuliah dengan baik, tidak harus memaksa, aku tidak ingin membuat masalah besar. Sekarang aku tidak ingin mengharapkan yang lain, hanya berharap bisa menahan pukulan ini, Gunawan bisa berhenti menggangguku.

Namun, begitu masalah dimulai, masalahnya tidak akan berakhir.

Ketika kepalaku yang sakit hampir vertigo, Gunawan tiba-tiba berteriak untuk berhenti, orang-orang ini segera berhenti, dan meninggalkanku.

Aku pikir aku masih bisa bernapas lega, siapa tahu, detik berikutnya, Gunawan datang dan menginjak perutku, menatapku dan berkata: “kamu benar-benar menyebalkan, aku ingin berbicara denganmu dengan baik, dan masih memandangmu, tetapi kamu tidak menghargainya, aku bertanya sekali lagi kepadamu, apakah kamu mau menerima permintaanku?”

Novel Terkait

Istri kontrakku

Istri kontrakku

Rasudin
Perkotaan
4 tahun yang lalu
Sederhana Cinta

Sederhana Cinta

Arshinta Kirania Pratista
Cerpen
5 tahun yang lalu
PRIA SIMPANAN NYONYA CEO

PRIA SIMPANAN NYONYA CEO

Chantie Lee
Balas Dendam
4 tahun yang lalu
Mendadak Kaya Raya

Mendadak Kaya Raya

Tirta Ardani
Menantu
4 tahun yang lalu
Pernikahan Tak Sempurna

Pernikahan Tak Sempurna

Azalea_
Percintaan
4 tahun yang lalu
My Lady Boss

My Lady Boss

George
Dimanja
4 tahun yang lalu
Kamu Baik Banget

Kamu Baik Banget

Jeselin Velani
Merayu Gadis
4 tahun yang lalu
Diamond Lover

Diamond Lover

Lena
Kejam
4 tahun yang lalu