The Gravity between Us - Bab 13 Bagaimana bisa istri keluarga Ye menjadi wanita idaman pria lain!
James Gu, orang yang tumbuh besar bersamanya.
"Tuan muda....? “
Dokter Zhao dengan kaget memanggil.
Rumah sakit ini memang salah satu bisnis keluarga Gu, tapi bertemu James Gu disini sangat mengejutkan, karena, dia sudah lima tahun tidak pulang.
Kenapa tekejut! Masih belum segera melakukan tindakan?!
James mendesak dengan emosi.
Ta....tapi...
Dokter Zhao melirik surat persetujuan, George belum mentandatanganinya, bagaimana ia bisa melakukan operasi.
" Secepatnya lakukan operasi, kamu bertanggung jawab atas hidupnya pasien, sisa nya aku yang bertanggung jawab! tidak akan berkaitan dengan mu!"
Alis lembut James Gu penuh kekesalan.
"Baiklah!..."
Dokter Zhao kembali ke ruangan operasi.
Diam disana.....
" Aku pertama kali melihat, kamu yang hilang kontrol begini
George Wu melihat surat persetujuan, dengan dingin berbicara.
James Gu dan George Ye adalah teman dari kecil, tapi sifat mereka sangat berbeda.
George Ye sangat keras, dan James Gu sangat tenang.
George memiliki ambisi, ia ingin membuat bisnis keluarga nya lebih besar lagi.
Berbeda dengan James Gu, Ia tau sopan santun, dia tidak memiliki ambisi untuk bisnis keluarganya.
Yang ia lakukan adalah melindungi orang disekitar, menikmati hari-harinya.
Yang di maksud orang sekitarnya, adalah Tania Xia.
"Setelah ini, kamu akan bertemu lebih banyak lagi."
James Gu mengubah raut wajahnya, dingin, hanya menatap lampu merah itu.
Yang aneh, sangat biasa melihat raut wajah dingin George Ye, dan demikian pun dengan raut wajah dingin James Gu sekarang,
Ia sudah lima tahun tidak ada kabar, sekarang, tiba-tiba kembali, dan tidak memberitahunya! Dia kembali, karena Tania Xia, istri keluarga Ye!
George Ye mencibir.
Setelah lima tahun tak bertemu, kenapa begitu khawatir! dan lagi, khawatir karena istri George Ye, bukankah sangat tidak sopan!...
James Gu berdiri, menghela nafas marah,
"Tidak sopan?! apakah kamu menganggap Tania istrimu! Hal yang paling aku sesali adalah lima tahun lalu percaya kepada mu untuk menjaganya!"
Lima tahun yang lalu, mengetahui mereka ingin menikah, James Gu langsung pergi menemui Tania Xia, tapi melihat raut wajah bahagia Tania Xia, ia tidak ada lagi kesempatan untuk melindungi nya!
Ia takut saat bertemu Tania Xia ia tidak bisa mengkontrol perasaannya, lalu pergi dari Shanghai, dan itu adalah terakhir kalinya mereka bertemu.
Kalau saja bukan pengurus rumah yang memberi tau Tania Xia keguguran, Dia masih di luar negeri mengira Tania sekarang sangat bahagia!
Melihat tubuh kecil yang berbaring, ia sangat membenci dirinya sendiri!
Lima tahun yang lalu harusnya ia tak pergi, ia harusnya tetap tinggal, terus melindunginya, kalau saja begitu ia tidak akan seperti hari ini!
"Dia adalah istriku, apapun yang terjadi tidak ada hubungannya dengan kamu James?!"
Tatapan George Ye penuh amarah, Ia tidak suka!
Ia tidak suka cara James Gu menatap Tania Xia! Ia tidak suka cara James Gu menganggap Tania Xia miliknya!
Tania Xia adalah milik George Ye, Istri dari keluarga Ye! bagaimana bisa menjadi wanita idaman pria lain!
Novel Terkait
Wanita Yang Terbaik
Tudi SaktiLove and Trouble
Mimi XuLove And Pain, Me And Her
Judika DenadaCutie Mom
AlexiaKing Of Red Sea
Hideo TakashiLelaki Greget
Rudy GoldThe Gravity between Us×
- Bab 1 Bunuh aku jika kau berani
- Bab 2 Kita Cerai Saja
- Bab 3 Fakta Tentang Semuanya
- Bab 4 Dialah Yang Berhati Busuk
- Bab 5 Hukuman Jika Menyinggungku
- Bab 6 Anakmu sudah tiada
- Bab 7 Dia selamanya tidak akan pernah melihatnya
- Bab 8 Apakah kamu memukulku?!
- Bab 9 Kebaikan Seorang Wanita
- Bab 10 Anak Kita
- Bab 11 Telah berakhir
- Bab 12 Wajah yang akrab
- Bab 13 Bagaimana bisa istri keluarga Ye menjadi wanita idaman pria lain!
- Bab 14 Memperbaiki semuanya
- Bab 15 Terlambat mengatakan aku mencintai mu
- Bab 16 Tania menghilang
- Bab 17 Langsung pada pokok pembicaraan
- Bab 18 Kehilangan kehidupan
- Bab 19 Kesulitan keluarga Xia
- Bab 20 Tidak bisa melawannya sampai akhir
- Bab 21 Siklus Karma
- Bab 22 Jawaban yang Kejam
- Bab 23 Selama Kamu Bisa Tahan
- Bab 24 Sudah Mati Pun Masih Menyiksa Aku
- Bab 25 Penyiksaan
- Bab 26 Ternyata adalah Tania Xia
- Bab 27 Kisah lama
- Bab 28 Bantahan yang tak terduga
- Bab 29 Keturunan
- Bab 30 Tidak ada yang bisa menggantikan posisimu
- Bab 31 Menjalani hidup sebagai orang yang paling dibenci
- Bab 32 Rindu
- Bab 33 Perempuan Itu
- Bab 34 Nama Keluargaku Juga Xia
- Bab 35 Kembar
- Bab 36 Konfrontasi
- Bab 37 – Tertekan
- Bab 38 Tania Xia yang gila
- Bab 39 Panggilan yang tak terduga
- Bab 40 Kematian ibumu bukan akibat kecelakaan
- Bagian 41 Tak perlu lagi menahan diri !
- Bab 42 Rasanya Kehilangan Orang yang Dicintai
- Bab 43 Perseteruan
- Bab 44 Rencana yang sudah lama direncanakan
- Bab 45 Anak adalah bencana untuk ibu
- Bab 46 Malaikat dengan Iblis
- Bab 47 Sungguh-sungguh mencintai seseorang
- Bab 48 Akhir dari cerita